KAJIAN PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KEDELAI (Glycine max (L) Merill) var. SINABUNG PADA BERBAGAI JARAK TANAM

Penulis

  • Victor Bintang Panunggul Universitas Perwira Purbalingga

DOI:

https://doi.org/10.54199/pjse.v1i2.30

Kata Kunci:

jarak tanam, kedelai

Abstrak

Penelitian respon pertumbuhan dan hasil tanaman kedelai varietas Sinabung perlakuan jarak tanam bertujuan untuk mengetahui pengaruh jarak tanam terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman kedelai varietas Penelitian menggunakan Rancangan Acak Kelompok Lengkap (RAKL). Faktor yang dicoba yaitu jarak tanam terdiri dari J1 (20 x 20) cm, J2 (20 x 25) cm, J3 (25 x 25) cm. Variabel yang diamati adalah berat segar tanaman, berat basah akar, berat kering akar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jarak tanam memberikan pengaruh tidak nyata terhadap variabel pertumbuhan dan hasil pada tanaman kedelai varietas Sinabung.

 

Referensi

Balingbantan.2016.Target National Produksi Kedelai 2016 Meningkat. On-Line https://www.litbang.pertanian.go.id/info-aktual/2468/ diakses 10 Maret 2020.

Cahyono, B. 2008. Tomat. Kanisius. Yogyakarta.

Edwards, J.T., dan L.C. Purcell.2005: Soybean yield and biomass responses to increasing plant population among diverse maturity groups: I. Agronomic characteristics. Crop Sci. 45, 1770–1777.

Harjadi, S.1996. Pengantar Agronomi. PT. Gramedia. Jakarta

Haryanti, S.2010. Jumlah dan Distribusi Stomata pada Daun Beberapa Spesies Tanaman Dikotil dan Monokotil. Buletin Anatomi dan Fisiologi 18 (2) :21-28.

Hidayat, A. dan A. Mulyani. 2002. Lahan Kering untuk Pertanian. Buku Teknologi Pengelolaan Lahan Kering Menuju Pertanian Produktif dan Ramah Lingkungan. Pusat Penelitian dan Pengembangan Tanah dan Agroklimat, Bogor. hlm. 246.

Permanasari, I., Irfan, M., dan Abizar.2014. Pertumbuhan dan Hasil Kedelai (Glycine max (L) Merill) dengan Pemberian Rhizobium dan Pupuk Urea pada Media Gambut. J. Agroteknologi, 5(1). :29-34

Sahputra N., E. A. Yulia, dan F. Silvina. 2016. Pemberian Kompos Tandan Kosong Kelapa Sawit dan Jarak Tanam Pada Kedelai Edamame (Glycine max (L) Merril). Jurnal Faperta 3 (1).

Salisbury dan Ross. 1992. Fisiologi Tumbuhan. Institut Teknologi Bandung, Bandung.

Tamura, P., R. Soelistyono, dan B. Guritno.2017. Pengaruh Jarak Tanam dan Dosis Pemberian Pupuk Kandang Ayam Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Kedelai (Glycine max L.) Jurnal Produksi Tanaman.5(8) :1329-1337

Widyaningrum, I., A. Nugroho dan Y.B.S Heddy.2018.Pengaruh Jarak Tanam dan Varietas Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Kedelai (Glycine max L.). Jurnal Produksi Tanaman.6(8):1796-1802.

Unduhan

Diterbitkan

07-01-2022

Terbitan

Bagian

Artikel